Cara Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru

Cara Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru

Cara Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru - Blog memang sangat banyak memasang link, apagi jika blog anda berkaitan dengan hal dowload mendownload, banyak sekali. Kali ini saya aka share supaya semua link terbuka di Tab Baru atau Halaman Baru Secara Otomatis. Hal ini tidak merugikan blog justru blog anda lebih Dicintai google karena hal ini termasuk dengan Cara Membuat Artikel SEO Friendly Berkualitas Tinggi
Cara Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru
Selain itu, Link Terbuka di Tab Baru sangat Bermanfaat supaya Visitor fokus dalam satu hal dan biasanya terus membaca hingga selesai. 
Cara Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru
1. Login Blogger.
2. Ke Menu Tata letak.
3. Klik tambahkan gadget.
klik tambah gadget untuk Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru

4.  Pilih HTML/JavaScript
pilih HTML/JavaScript untuk Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru

5. Lihat gambar berikut!.
masukan kode dibawah ini tepat di kolom kedua
6. Sudah anda lihat ambar diatas? Jika sudah, Pastekan Kode berikut tepat di kolom ke 2.


<!-- code for turning all non-blog links to new page links -->

<script type="text/javascript" language="javascript">
var arr = document.getElementsByTagName("a"); //get all links inthe page
for(var i = 0; i < arr.length; i++)
{
if(arr[i].href.indexOf(" http://juraganilmu.blogspot.com/ ") < 0 //not links that are 'inside' blog
&& arr[i].href.indexOf("javascript:") < 0) //not javascript links
arr[i].target = "_blank";
}
</script>

  • Ganti URL yang berwarna merah dengan URL alamat Blog Agan, lalu klik SAVE atau Simpan.
Demikian Cara Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru semoga bermanfaat, baca juga artikel dibawah ini.

thumbnail
Judul: Cara Membuat Semua Link Terbuka di Tab Baru
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait SEO tips, Tips Blog, Trik dan Tips, Tutorial :

0 komentar:

Post a Comment

Berkomentar dengan BIJAK, TIDAK SARA, Jangan menyinggung kelompok atau ras dan lainya... Dilarang SPAM. Melanggar terpaksa saya DELETE.
Thank.. Tinggalkan komentar.

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy